Selasa, 19 Agustus 2014

10 Negara Paling Jarang Dikunjungi

Hai para blogger kali ini saya mau share tentang 10 negara paling jarang dikunjungi....langsung

1. Nauru
Tak pernah mendengar nama Nauru? Nauru adalah sebuah negara berbentuk pulau kecil yang terletak di sebelah timur Indonesia. Dihuni oleh orang Mikronesia dan Polinesia, negara kecil ini diklaim menjadi milik Jerman pada akhir abad ke-19. Pada Perang Dunia I, Nauru berada di bawah jajahan Selandia Baru, sementara pada PD II Nauru berada di bawah kepemimpinan jepang. Meski begitu, Nauru berhasil merdeka pada tahun 1968. Pada tahun 2011, angka wisatawan yang mengunjungi Nauru hanya 200 orang.

Kalimat Pasif

Hello...ketemu lagi nih...Kali ini saya mau share kepada para blogger yang setia membaca blog saya...hari ini say mau share tentang kalimat pasif....langsung aja gan..

Kalimat pasif merupakan kalimat yang subjeknya setelah predikat. Kalimat pasif adalah kalimat yang subjeknya dikenai suatu perbuatan atau aktivitas. Kalimat pasif biasanya diawali oleh awalan ter- atau di-.
Adapun ciri-ciri dari kalimat pasif adalah:
  1. Subjeknya sebagai penderita.
  2. Predikatnya berimbuhan di-, ter-, atau ter-kan.
  3. Predikatnya berupa predikat persona (kata ganti orang, disusul oleh kata kerja yang kehilangan awalan).

Kalimat Aktif

Hi.....,ketemu lagi sama saya,kali ini saya mau menjelaskan kepada kalian tentang kalimat aktif .
oke langsung aja..

Kalimat aktif merupakan kalimat yang mengandung makna subjek melakukan predikat. Umumnya subjek berada di depan predikat. Kalimat aktif merupakan kalimat yang subjeknya aktif melakukan kegiatan atau aktifitas. Atau kalimat yang subjeknya melakukan pekerjaan atau melakukan perbuatan.
Ciri-ciri :

  1. Subjeknya sebagai pelaku.
  2. Predikatnya berawalan me- atau ber-.
Kalimat aktif terdiri dari dua: